Belajar Asyik dengan PembaTIK!
·
Tempat dan tanggal kegiatan : Perintis Raya, 1 Oktober 2020
·
Target kegiatan :
Peserta KKG Gugus 1 Kec. Tapin Utara Kab. Tapin KAL-SEL
·
Jenis kegiatan :
Tatap Muka
·
Jumlah peserta registrasi : 18 orang
·
Jumlah SRB :
Sendiri / Solo
· Topik bahasan dalam kegiatan :
- Peranan TIK Bagi Pendidik
- Sosialisasi model pembelajaran S.O.L.E Integrasi dengan fitur-fitur rumah belajar
- Pembuatan Media Pembelajaran berbasik TIK dengan Smartphone
· Susunan kegiatan :
- Pembukaan
- Menyanyikan lagu Indonesia Raya
- Sambutan dari Ketua KKG Gugus 2
- Materi Peranan TIK Bagi Pendidik
- Materi Sosialisasi model pembelajaran S.O.L..E Integrasi dengan fitur-fitur rumah belajar
- Ice Breaking
- Pembuatan Media Pembelajaran berbasik TIK dengan Smartphone
- Kuis berhadiah
- Do’a
- Penutup
· Bahan Sosialisasi tersedia di Link berikut ini :
https://drive.google.com/drive/folders/1hrznITBw2hDUNDe2IP_V9daaQlY51XaT?usp=sharing
Bukti fisik kegiatan :
Link absensi https://docs.google.com/spreadsheets/d/1iBVjoFC1_NCZCuvLz4JN78ITAA0o6DZQ47A2Gx6YpNY/edit?usp=sharing
· Kesan dan Pesan :
Alhamdulillah acara berjalan dengan lancar , pesertapun antusias untuk mengetahui fitur-fitur Rumah Belajar lainnya, mereka juga antusias untuk membuat media pembelajaran berbasis TIK agar nanti bisa berkontribusi dalam Rumah Belajar.
Jangan lupa ya....Kunjungi Laman
https://belajar.kemdikbud.go.id/
Merdeka Belajarnya
Rumah Belajar portalnya
Maju Indonesia!!
Posting Komentar